Business Consulting
ILO
28 November 2025
User Training Grievance System SOPAN SPN bertujuan untuk memberikan pemahaman dan keterampilan kepada pengguna dalam mengoperasikan sistem pengaduan secara efektif. Peserta akan mempelajari alur pelaporan, cara mengelola dan memonitor pengaduan, serta penggunaan fitur-fitur penting dalam sistem untuk memastikan proses penanganan keluhan berjalan transparan, cepat, dan terstruktur. Program ini membantu meningkatkan kapasitas anggota dan pengelola dalam mewujudkan layanan pengaduan yang responsif dan akuntabel.